Mahasiswa AP FISIP Undip Bantu Tingkatkan Jaringan Pokdarwis Bukit Senja melalui Studi Independen

SEMARANG – Tim Studi Independen Program Studi Administrasi Publik FISIP Universitas Diponegoro berhasil menyelenggarakan kegiatan puncak bertajuk “Networking dalam Pengembangan Pariwisata: Optimalisasi Jejaring Aktor dalam Pengembangan Pariwisata Pokdarwis Bukit Senja Kelurahan Tembalang, Kota Semarang”. Kegiatan yang dilaksanakan pada 26 Oktober 2025 ini diikuti oleh 20 mahasiswa S1 Administrasi Publik dengan dosen pendamping Dr. AP. Dra. Tri […]