Inovasi Pelayanan Terdepan! Desa Rembun Kenalkan Linktree untuk Kemudahan Masyarakat
Pekalongan, 6 Agustus 2024 – Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang diikuti oleh Muhammad Afnan Adlani, mahasiswa Universitas Diponegoro, telah membawa perubahan signifikan dalam sistem pelayanan di Desa Rembun, Kecamatan Siwalan, Kabupaten Pekalongan. Afnan, yang saat ini berada di semester keenam, memperkenalkan sebuah inovasi digital untuk mempermudah akses masyarakat terhadap pelayanan surat-menyurat di kantor desa […]